Blog

Siapa Bilang Pekerjaan sebagai HR Itu Mudah?

Kalau ada yang berkomentar, “Duh, jadi HR itu mah gampang, tinggal wawancara sana-sini, atur dokumen, udah kelar deh kerjaannya!” Itu sama sekali salah! Buat yang berkomentar demikian, mainnya kurang jauh atau malah tidak tahu sama sekali jobdesc seorang HR itu apa. Tugas HR lebih dari menyaring kandidat, tetapi juga mengurus segala bentuk administrasi dari kandidat dan karyawan. Mulai dari pembayaran...

nusawork
|
16 November, 2022

Attendance

Memahami Kompleksnya Tugas HR di Era Digital

HR Complexity Percaya atau tidak, departemen HR di era digital sekarang ini pekerjaannya jauh lebih kompleks ketimbang di era manual sebelumnya. Mengapa demikian? Coba saja Anda bayangkan, apa-apa sekarang semua serba digital. Belum lagi sistem pekerjaan yang hybrid atau masih WFH (work from home) yang membuat HR perlu menerapkan sistem pengawasan yang aplikatif dan membantu untuk mengukur manajemen kinerja karyawan....

Rachmad Raditiyoputro
|
09 November, 2022

Blog

Kelemahan Payroll Manual yang Penting Diketahui HR

Di era digital seperti sekarang ini, segala kebutuhan dunia pekerjaan dipermudah dengan adanya sistem digital. Termasuk juga pendataan, operasional karyawan, salah satunya gaji yang dilakukan oleh tim HR.Untuk perusahaan berskala kecil, penggajian atau payroll berbasis manual sudah mencukupi kebutuhan. Namun, buat perusahaan dengan skala menengah, payroll manual justru memiliki kelemahan yang riskan dan malah merugikan pekerjaan. Apa saja kelemahan sistem...

nusawork
|
01 November, 2022

Dunia HR

Ubah Toxic Workplace, Begini Caranya!

Toxic workplace lebih dari sekadar berkumpulnya orang-orang dengan perilaku toksik di satu tempat kerja yang sama. Ini adalah tentang kultur yang menyimpang, norma-norma yang menurunkan produktivitas yang pada akhirnya berpengaruh pada performa perusahaan itu sendiri. Pada akhirnya hal ini akan mengubur energi, rasa kebersamaan dan optimisme yang ada. Ada berbagai alasan yang menyebabkan sebuah perusahaan menjadi toxic workplace. Namun ada...

Ali Putera
|
13 October, 2022

Blog

Sulit Untuk Di Hadapi! Berikut Tantangan Terbesar Di Dunia HR

Staf HR profesional menghadapi tantangan demi tantangan selama beberapa tahun terakhir. Masa-masa pandemi termasuk salah satu waktu yang sulit ketika lingkungan kerja dan lanskap karyawan mengalami perubahan yang signifikan. Apa saja tantangan kerja yang perlu ditaklukkan oleh staf HR baik di perusahaan maupun organisasi-organisasi yang ada di tahun 2022 ini? Simak beberapa di antaranya berikut ini! Meningkatkan Keterlibatan Staf Karyawan...

Ali Putera
|
13 October, 2022